Jumat, 08 April 2011

CARA MUDAH MEREDUPKAN CAHAYA MONITOR UNTUK MENGHINDARI MATA PERIH

Mata perih saat menggunakan computer mungkin disebabkan banyak  hal salah satunya  yang sering penulis temui adalah pengaruh cahaya monitor computer/laptop yang berlebihan,namun tidak semua pengguna  computer tahu bahkan banyak yang masih bingung ketika harus meredupkan cahaya monitornya..sedikit berbagi mungkin DimScreen adalah software yang tepat anda gunakan untuk mengatasi masalah tsb,software kecil dan gratisini dapat anda download disini setelah instalasi anda bisa mulai menggunakannya seperti pada gambar dibawah ini

SELAMAT MENCOBA…

5 komentar:

  1. Memangnya kalau langsung di settingan gak ada ya

    BalasHapus
  2. terima kasih,ini bagus banget.....thank you vey much

    BalasHapus
  3. mntap terimakasih gan,, sngat membantu

    BalasHapus
  4. manatff bener gan siiipp sangat membantu

    BalasHapus
  5. kok langsung otomatis reduip pengaturannya gimana

    BalasHapus